Resep Cara Membuat Balado Terong

Master Chef - Resep Cara Membuat Balado Terong | Masakan Indonesia. selamat pagi, salam untuk anda semua, kemarin sudah memasak Resep Cara Membuat Sate Padang Mudah dan Nikmat. nah kali ini kita memasak masakan yang ringan saja.

Resep Cara Membuat Balado Terong. nah masakan ini memang bisa jadi sering sakali anda nikmati, karena masakan ini sangat mudah. terong adalah sayuran yang mudah di dapatkan, enak dan mudah untuk di olah. baiklah langsung saja, tak usah lama - lama. Check It Out !

Resep Cara Membuat Balado Terong

Resep Cara Membuat Balado Terong
Resep Cara Membuat Balado Terong

Bahan yang diperlukan :

    4 buah terong ungu
    4 siung bawang putih, diiris tipis
    6 siung bawang merah
    5 buah cabai merah
    Secukupnya cabe rawit ( jika ingin pedas)
    1 sendok teh terasi
    1 potong lengkuas
    1 lembar daun salam
    1 ruas jari serai
    1 ruas jari jahe
    2 buah tomat, dipotong-potong
    1 sendok makan gula putih
    Secukupnya Garam
    Secukupnya Minyak goreng

Cara membuat Balado Terong

    - Pertama bersihkan terong, buang batangnya dan potong-potong melintang.
    - Kemudian Goreng terong di minyak panas hingga matang dan tiriskan.
    - Lalu haluskan bawang putih, bawang merah, cabai dan terasi.
    - selanjutnya tumis bersama jahe, lengkuas, serai dan daun salam, tambahan gula putih dan garam,cicipi, Setelah matang tambahkan potongan tomat.
    - Terakhir Masukan terong, aduk aduk rata sampai meresap dan matang, selesai
Terima kasih telah membaca resep kami yang berjudul Resep Cara Membuat Balado Terong , semoga bisa bermanfaat, dan jangan lupa untuk membaca Resep - Resep kami yang lai juga.

>> Resep Cara Membuat Nasi Goreng Tahu
>> Resep Cara Membuat Pecel Lele Lamongan
>> Resep Cara Membuat Ikan Kembung Bakar

0 Response to "Resep Cara Membuat Balado Terong"

Posting Komentar